Ada beberapa kebiasaan yang selalu dilakukan oleh orang-orang sukses diantaranya yaitu :
1. Membaca Buku
Membaca buku sangat bermanfaat menambah wawasan dari kosakata atau informasi-informasi yang tentunya sangat jarang sekali dibahas di video-video YouTube atau artikel.
2. Olahraga
Olahraga meningkatkan energi, menghilangkan stress, dan segar.
Waspada dan tenaga meningkat.
3. Bangun lebih awal
Tidur lebih awal dan bangun lebih awal supaya siap mendahului pesaingmu.
4. Pandai mengatur uang
Money management sangat penting bagi kita untuk kedepanya. Contohnya ketika kita mendapat uang 3 Juta maka bisa lebih kaya dan bijak ketika 30% nya ditabung
5. Mengambil resiko yang sudah diperhitungkan
Kata kata motivator mungin seperti ini "Kalian harus berani mengambil resiko". Resiko sendiri jangan sampai kita masuk tana danya erhitungan yang matang.
Comments
Post a Comment